Spesifikasi Motor Honda Supra X 125 Helm In PGM FI

Spesifikasi Honda Supra X 125 Helm In PGM FI Magna-Violet - Muka Motor

Spesifikasi Motor Honda Supra X 125 Helm In PGM FI


DIMENSI
Panjang motor yakni 1932 mm.
Lebar nya sendiri mencapai 711 mm.
Tinggi hingga 1092 mm.
Jarak antar sumbu roda nya yakni : 1258 mm.
Jarak terendah ke tanah adalah 135 mm.
Berat kosong motor yaitu 107 kg.
Kapasitas tangki bahan bakar yakni 5,6 liter.

RANGKA
Menggunakan rangka kokoh berjenis tulang punggung.
Suspensi depannya menggunakan garpu teleskopik, sedangkan suspensi belakang menggunakan jenis lengan ayun dengan sobreker ganda yang kuat.

Ukuran ban bagian depan yakni 70/90 - 17 M/C 38P, sedangkan ban bagian belakang memiliki ukuran sebesar 80/90 - 17 M/C 44P.

Rem bagian depan adalah jenis cakram hidrolik berpiston tunggal, begitu juga bagian belakang juga sama menggunakan rem cakram berpiston tunggal.

MESIN
Menggunakan mesin yang bervolume langkah 124,8 cc, 4 langkah bersitem teknologi SOHC ( Single Over Head Camshaft ).

Diameter x langkahnya yakni 52,4 mm x 57,9 mm.
Perbandingan komprehensi yaitu 9,3 : 1.

Daya maksimum yang mampu dimuntahkan sebesar 9,63 PS / 7500 rpm, sedangkan untuk torsi makimumnya hingga mencapai 1,08 kgf.m / 5500 rpm.

Kapasitas minyak untuk pelumasan mesin yakni 0,7 liter untuk pergantian berkala / periodik.
Tipe trasnmisi yang digunakan yakni sistem 4 kecepatan yang bertautan tetap ( N - 1 - 2 - 3 - 4 ).

KELISTRIKAN
Batteray yang digunakan bebek ini yakni tipe MF 12 V - 3 Ah.
Busi yang dipakai berjenis ND U20EPR9 atau bisa juga NGKCPR6EA-9.

Pengapiannya sendiri menggunakan sistem full transisterized.


Spesifikasi Honda Supra X 125 Helm In PGM FI - Muka Motor

HELM IN 
Bagasi ekstra luas terbesar di kelas sepeda motor bebek dengan kapasitas 19,5 L. Mampu membawa berbagai jenis barang bawaan sehari-hari dan termasuk hel fullface sekalipun.





Spesifikasi Honda Supra X 125 Helm In PGM FI - Muka Motor
MESIN 125CC DENGAN HVIC
Mesin terbaru 125cc dengan teknologi Honda Variable Ignition Control (HVIC), menjadikan New Honda Supra X 125 Helm In bertenaga, efisien dan irit bahan bakar.

Spesifikasi Honda Supra X 125 Helm In PGM FI - Muka MotorKAPASITAS TANGKI BBM EXTRA BESAR
Berkapasitas 5,6 liter, terbesar di kelasnya. Mampu membawa Anda kemana saja tanpa perlu sering mengisi ulang bahan bakar. (1 kali pengisian penuh tangki BBM dapat menempuh jarak 287km * metode tes ECE R 40)


Spesifikasi Honda Supra X 125 Helm In PGM FI - Muka Motor
DESAIN LAMPU BELAKANG GANDA MODERN
Desain lampu belakang ganda yang modern, tampil lebih berkarakter dengan bentuk "X" dan LED.



Spesifikasi Honda Supra X 125 Helm In PGM FI - Muka Motor
PENGAMAN KUNCI KONTAK BERMAGNET OTOMATIS DENGAN PEMBUKA TEMPAT DUDUK

Untuk mencegah pencurian. Dilengkapi dengan ilumi untuk memudahkan pengoperasian di malam hari. Selain itu dapat digunakan untuk membuka tempat duduk, sehingga lebih praktis.



Varian

Spesifikasi Honda Supra X 125 Helm In PGM FI Glorious Blue - Muka Motor
Honda Supra X 125 Helm In PGM FI Glorious Blue


Spesifikasi Honda Supra X 125 Helm In PGM FI Magna-Violet - Muka Motor
Honda Supra X 125 Helm In PGM FI Magna-Violet


Spesifikasi Honda Supra X 125 Helm In PGM FI Superior-Red - Muka Motor
Honda Supra X 125 Helm In PGM FI Superior-Red

0 Response to "Spesifikasi Motor Honda Supra X 125 Helm In PGM FI"

Posting Komentar